Kamis, 05 Oktober 2017

Membuat Keystore

Keystore tidak asing bagi para developer aplikasi Android. Aplagi yang memilih membangun aplikasi pakai Cordova (phonegap). Agar bisa di release di Playstore maka kita butuh keystore. Ini cara bikin file keystore sendiri:

  1. Download java JRE 
  2. Buka Command promt dan ketik: 

 keytool -genkey -v -keystore my-release-key.keystore -alias alias_name -keyalg RSA -keysize 2048 -validity 10000 

  1.  Enter, dan Jadi deh. Kalau susah, pakai aplikasi saja. Tinggal download, install dan generate!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar